klikkalimantan.com, MARTAPURA - Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kabupaten Banjar, Syahrialludin, menegaskan, perbaikan bangunan Kantor Kepala Desa Keramat Baru, di Jalan Makam, Kecamatan Martapura Timur, yang ambruk pasca terdampak banjir lalu, tak boleh menggunakan Dana Desa (DD).
Menurut...
klikkalimantan.com, BANJARMASIN - Pembahasan rancangan Peraturan Daerah (Perda) tentang Perubahan Badan Hukum PDAM Bandarmasih, Kota Banjarmasin, hingga kini belum diselesaikan Panitia Khusus (Pansus).
Akibatnya, menimbulkan banyak spikulan. Sebab, pembahasan di tingkat Pansus sudah dimulai sejak 2020 lalu.
Tak ingin menjadi preseden...
klikkalimantan.com, BATULICIN - Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu), melalui Dinas Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DKBP3A) menjalin kerjasama dengan Kantor Pengadilan Agama Batulicin, terkait masalah pernikahan dini.
Kerjasama tersebut berupa layanan konseling bagi pemohon dispensasi kawin pada Pengadilan...
klikkalimantan.com, MARTAPURA – Ambruknya bangunan Kantor Kepala Desa Keramat Baru di Jalan Makam RT04, ternyarta tak serta merta membuat Camat Martapura Timur bisa mengambil sikap atau tindakan.
Sebagaimana diberitakan sebelumnya, Kantor Kepala Desa Keramat Baru itu terdampak banjir besar pertengahan...
klikkalimantan.com, BANJARMASIN - Sampai saat ini, honor relawan Covid-19 yang ditempatkan di sejumlah fasilitas kesehatan di Banjarmasin ternyata belum dibayar oleh Pemerintah Kota (Pemko).
Tak tanggung-tanggung, honor yang belum dibayar itu terhitung empat bulan. Yakni sejak Januari hingga April 2021...
klikkalimantan.com, MARTAPURA – Untuk memastikan kesiapan Komisi Pemilihan Umum (KPU) dan Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Banjar untuk melaksanakan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pemilihan Gubernur Kalimantan Selatan (Pilgub Kalsel) di 5 Kecamatan di Kabupaten Banjar, Komisi I DPRD...
klikkalimantan.com, MARTAPURA - Rapat pembahasan Peraturan Daerah (Perda) tentang Perubahan Badan Hukum Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Intan Banjar menjadi Perseroan Terbatas (PT), kian intens dibahas Komisi II DPRD Kabupaten Banjar.
Bahkan, usai gelaran rapat pembahasan bersama Komisi II, Direktur...
klikkalimantan.com, BANJARMASIN – Pemerintah Kota (Pemko), melalui Dinas Kesehatan (Dinkes) Kota Banjarmasin, berencana meningkatkan jumlah kapasitas Instalasi Farmasi Kesehatan.
Peningkatan kapasitas sarana pengelola ketersediaan farmasi dan alat kesehatan tersebut, akan dilakukan Pemko Banjarmasin dengan membangun Gedung Instalasi Farmasi Kesehatan.
Rencananya, pembangunan...
klikkalimantan.com, MARTAPURA - Pembelian 4 unit mobil baru untuk 4 orang petinggi DPRD Kabupaten Banjar di tengah deraan pandemi Covid-19 dan pasca bencana banjir, tentunya banyak menyita perhatian masyarakat.Terlebih, pembelian 4 unit mobil untuk unsur pimpinan tersebut diperkirakan menelan...
Klikkalimantan.com, BANJARMASIN, - Pemerintah Kota (Pemkot) Banjarmasin belum dapat memberikan kepastian, terkait instruksi libur kerja saat pelaksanaan Pemungutan Suara Ulang (PSU) Pemilihan Walikota dan Wakil Walikota pada 28 April 2021 nanti.
Pejabat Walikota Banjarmasin, Ahmad Fydayeen SH MH, di Balaikota, Rabu...
klikkalimantan.com, MARTAPURA - Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) Kabupaten Banjar, Syahrialludin, menegaskan, perbaikan bangunan Kantor Kepala Desa...
klikkalimantan.com, BANJARMASIN - Pembahasan rancangan Peraturan Daerah (Perda) tentang Perubahan Badan Hukum PDAM Bandarmasih, Kota Banjarmasin, hingga kini belum diselesaikan Panitia Khusus (Pansus).
Akibatnya, menimbulkan...
klikkalimantan.com, BATULICIN - Pemerintah Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu), melalui Dinas Keluarga Berencana Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (DKBP3A) menjalin kerjasama dengan Kantor Pengadilan Agama...
klikkalimantan.com, MARTAPURA – Ambruknya bangunan Kantor Kepala Desa Keramat Baru di Jalan Makam RT04, ternyarta tak serta merta membuat Camat Martapura Timur bisa mengambil...
klikalimantan.com, BANJARBARU - Goyangan IPad di gedung DPRD Kota Banjarbaru diklaim sudah terhenti. Begitulah yang dikatakan Aida Yunani, Sekretaris Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD)...