PDAM Intan Banjar Ambil Bagian Cegah Penularan Covid-19 dengan Penyemprotan Disinfektan

Facebook
Twitter
WhatsApp
Telegram

klikkalimantan.com – PDAM Intan Banjar ikut mengambil peran dalam upaya mempercepat penanganaan wabah virus korona (covid-19) di Kabupaten Banjar, Kalimantan Selatan. Penyemprotan disinfektan, Senin (26/3/2020) pagi salah satunya.

Dikoordinatori Nedy Faderiyanie, penyemprotan disinfektan dilakukan di sejumlah perkantoran. Diantaranya; Kantor Dinas Komunikasi Informatika (Kominfo, Media Center, Studio Intan TV dan Radio Suara Banjar di kawasan Jalan Pangeran Hidayatullah, Kelurahan Keraton.

Disemprot cairan disinfektak oleh pihak PDAM Intan Banjar, Kepala Dinas Kiminfo, HM Aidil Basith mengaku senang. Ia juga ikut membantu proses penyemprotan.

“Alhamdulillah dibantu penyemprotan oleh PDAM Intan Banjar. Semoga ini dapat mencegah penularan virus korona dan covid-19 segera sirn,” kata Aidil Baisth. (to/klik)

BACA JUGA :
Razia Obat-obatan, Petugas  Gabungan Justru Temukan Toko Bermasalah Perijinan
Scroll to Top